
Taukah apa itu Hamachi?
Hamachi adalah zero-configuration virtual private network (VPN) atau jaringan pribadi virtual tanpa konfigurasi. Hamachi merupakan aplikasi bagi-pakai yang didistribusikan secara bebas yang mampu membangun hubungan secara langsung antar-komputer yang terkoneksi ke dalam jaringan internet tanpa ada konfigurasi yang rumit, dengan kata lain, membentuk hubungan antar-komputer yang saling berjauhan melalui jaringan internet, seakan-akan komputer tersebut terhubung ke dalam jaringan lokal atau LAN.
Step1: Bisa Download di Sini
Create untuk Membuat, Join Untuk Bergabung
Masukkan Network ID dan Password (untuk membuat)

Join Untuk bergabung Dengan Server Temanmu
Lalu Menuju Game Shingeki No Kyojin (Feng Li) Pilih
Create Game Untuk Membuat atau Pilih Join Privete Server Untuk Bergabunge Dengan Teman dengan HAMACHI
Note :
Membutuhkan koneksi yang stabil dan cepat (ping kecil), terkadang menggunakan Hamachi sebagai LAN dapat membuat lagging dan diskoneksi. Jika ingin bermain yang stabil gunakan LAN Wi-fi atau jaringan warnet.